Jumat, 18 November 2016

Otak Kanan Dan Otak Kiri




 
anda lebih dominan menggunakan otak kanan atau otak kiri ya?
berikut perbedaan fungsi otak kanan dan otak kiri



Belahan Otak Kiri :   
1. Berfikir secara sadar (consciouness)
2. Bernalar menurut logika.
3. Berfikir dengan kata-kata.
4. Memilah-milah.
5. Menganalisis.
6. Berfikir secara runut.
7. Mengatur dan mengendalikan emosi.
8. Selalu melihat perbedaan.
9. Senang bekerja sendiri.

Belahan Otak Kanan :
1. Ketidaksadaran (sub-consciousness).
2. Kreatif, intuitif, melibatkan emosi.
3. Berfikir dalam bentuk gambar.
4. Melihat keseluruhan.
5. Menggabungkan, sintesis.
6. Berfikir secara menyeluruh.
7. Spontan dan bebas dalam mengekspresikan emosi.
8. Selalu melihat persamaan.
9. Senang bekerja dalam team.

belajar efektif



 

1) Keteraturan dalam belajar
Cara belajar yang efisien mengandung asas-asas tertentu yang tidak saja untuk dipahami melainkan lebih dihayati sepanjang masa dalam belajarnya. Asas adalah suatu dalil umum yang dapat diterapkan pada suatu rangkaian kegiatan untuk menjadi petunjuk dalam melakukan tindakan-tindakan.
Dalam belajar yang baik / cara belajar yang efektif efi­sien, yang menjadi pokok pangkal pertama ialah adanya suatu keteraturan, baik dalam belajar, mencatat ataupun menyimpan alat-alat perlengkapan untuk belajar.
2) Disiplin belajar
Asas lain cara belajar yang baik ialah disiplin. Dengan jalan berdisiplin untuk melaksanakan pedoman-pedoman yang baik di dalam usaha belajar, barulah seseorang mempunyai cara belajar yang baik. Karena berdisiplin selain akan membuat seseorang memiliki kecakapan mengenai cara belajar yang baik juga merupakan suatu proses kearah pembentukan watak yang baik yang akan menciptakan pribadi yang luhur. Dengan demikian cara belajar yang baik adalah suatu kecakapan yang dapat dimiliki seseorang dengan jalan latihan.
3) Konsentrasi
Setiap orang yang sedang menuntut ilmu harus melakukan konsentrasi dalam belajarnya, karena tanpa konsentrasi dalam belajarnya, tak mungkin berhasil menguasai   pelajaran  yang  diberikannya.   Konsentrasi   adalah   pemusatan pikiran terhadap suatu hal dengan menyampaikan semua hal lainnya yang tidak berhubungan.
4) Pemakaian perpustakaan
Selain keteraturan, disiplin dan konsentrasi masih ada satu hal lagi yang perlu dijadikan pedoman, yaitu perpustakaan, sebab tidak ada belajar yang dapat dilaksanakan tanpa bacaan dan gudang bacaan itu hanya terdapat dalam perpustakaan .

Manfaat Daun Pepaya

Manfaat Daun Pepaya




 manfaat daun pepaya- selain buah pepaya yang banyak mempunyai manfaat, daun pepaya juga banyak manfaatnya lho, biarpun daun pepaya itu rasanya pahit. apa aja sih manfaat daun pepaya itu? ini dia beberapa manfaat daun pepaya untukkesehatan dan kecantikan

1. Sifat anti kanker
Menurut penelitian yang dilakukan oleh jurnal Ethnopharmacology, jus daun pepaya mengandung enzim tertentu yang memiliki sifat melawan kanker terhadap berbagai tumor seperti kanker leher rahim, kanker payudara, kanker hati, kanker paru-paru dan kanker pankreas tanpa efek toksik pada tubuh. Hal ini membuat ekstrak daun pepaya ini, sering direkomendasikan sebagai bagian dari kemoterapi di beberapa bagian penduduk dunia. Dengan mengatur T-sel, ekstrak daun pepaya meningkatkan respon sistem kekebalan terhadap kanker. Daun yang terasa pahit, memang banyak mengandung zat anti kanker,
2. Menghambat Pertumbuhan Bakteri
Jus daun pepaya mengandung lebih dari 50 bahan aktif termasuk senyawa karpain yang menghambat pertumbuhan mikroorganisme seperti jamur, cacing, parasit, bakteri serta berbagai bentuk sel kanker. Hal ini membuat daun pepaya dimanfaatkan sebagai pengobatan herbal untuk menghilangkan cacing di usus karena mengandung tannin. Zat tannin ini akan melindungi usus dari infeksi ulang pada lapisan dinding usus, sehingga cacing di usus tidak dapat menempel. Dengan demikian, daun pepaya secara efektif akan menekan penyebab terjadinya sakit tifus.
3. Meningkatkan Imunitas Tubuh
Manfaat lain yang menakjubkan dari jus daun pepaya adalah kemampuannya untuk melawan infeksi virus seperti virus flu biasa. Daun pepaya akan secara alami melakukan regenerasi sel darah putih dan trombosit. Daun pepaya mengandung lebih dari 50 bahan termasuk vitamin A, C dan E yang mendukung sistem kekebalan tubuh.
4. Anti Malaria
Daun Pepaya telah ditemukan memiliki sifat anti malaria juga. Dengan demikian, jus daun pepaya sering digunakan di beberapa bagian dunia sebagai profilaksis untuk mencegah malaria di daerah endemis tertentu.
5. Pencegahan Demam Berdarah
Demam Berdarah Dengue adalah penyakit mematikan yang disebabkan oleh virus dengue yang ditularkan oleh nyamuk Aedes. Penyakit ini bisa berakibat fatal, namun sejauh ini tidak ada obat khusus telah dirumuskan untuk penyakit ini. Penghilang rasa sakit seperti aspirin dan ibuprofen memiliki efek samping tersendiri.
Jus daun pepaya adalah metode tradisional untuk menyembuhkan demam berdarah tanpa masalah efek samping. Penelitian ilmiah dan beberapa studi kasus telah menunjukkan bahwa ekstra daun pepaya mengandung enzim papain meningkatkan trombosit. Perusahaan farmasi sudah menggunakan persiapan ekstrak daun pepaya dalam bentuk kapsul dan formula cair. Para dokter merekomendasikan mengambil 20 sampai 25 ml jus ini dua kali sehari selama seminggu untuk hasil yang cepat.
6. Mengurangi Nyeri Haid
Para wanita sejak dahulu memanfaatkan daun pepaya untuk permasalahan ini. Jus daun pepaya sangat efektif untuk mengurangi nyeri haid. Caranya dengan merebus beberapa ambil 1 daun pepaya, tambahkan asam jawa dan garam, campur dengan segelas air dan didihkan. Minumlah ramuan ini pada saat datang bulan.
7. Membantu Pencernaan
Enzim papain dalam daun pepaya membantu dalam pencernaan protein dan berguna untuk mengobati gangguan pencernaan, menurut buku “The Complete Herbal Panduan: A Natural Approach to Healing the Body.” Rebusan daun pepaya dapat mengurangi mulas dan perangsang nafsu makan. Daun pepaya juga dapat membantu mencerna gluten protein gandum, yang terjadi bagi sebagian orang, yang dikenal sebagai penyakit celiac.
8. Membantu Penyakit Pembesaran Prostat
Daun pepaya dapat membantu anda yang mengalami permasalahan pembesaran prostat jinak, selain itu daun ini juga dapat membantu menggurangi berbagai masalah terkait pembesaran prostat seperti masalah lesi dubur.
9. Daun Pepaya dapat Mengatasi Jerawat
Anda mungkin baru mendengar bahwa daun pepaya dapat mengobati Jerawat membandel. Cobalah, ini akan sangat efektif bagi anda yang mengalami masalah jerawat.
Cara Penggunaan :
  1. Ambil daun pepaya muda
  2. Keringkan daun tersebut.
  3. Blender dengan air secukupnya untuk dibuat seperti pasta.
  4. Ambil pasta yang telah jadi dan gunakan sebagai maskter.
  5. Biarkan kering dalam 10-30 menit,
  6. Cuci dan bilas bersih.
10. Meningkatkan Trombosit
Daun pepaya sangat penting untuk membantu meningkatkan jumlah trombosit bagi anda yang mengalami masalah dengan rendahnya trombosit. Penelitian di seluruh dunia telah mengungkapkan bahwa daun ‘pahit’ pepaya sangat efektif dalam meningkatkan jumlah trombosit secara cepat. Terutama untuk kasus kekurangan vitamin, sedang kemoterapi, demam berdarah dan banyak lagi.
11. Mencegah Katarak
Daun pepaya sangat penting untuk mencegah penyakit katarak.
12. Emfisema
Daun pepaya banyak mengandung vitamin D yang dapat mencegah terjadinya penyakit emfisema yang berhubungan dengan paru paru.

Daun Pepaya Untuk Kecantikan

Khasiat buah pepaya memang diketahui sangat bagus untuk kulit dan telah tergabung dalam produk perawatan kulit untuk memberikan kulit yang sehat dan bercahaya. Selain itu pepaya sering digunakan dalam sejumlah formulasi perawatan rambut untuk shamp atau kondisioner, berikut ini beberapa diantaranya :
daun pepaya
  1. Agen pembersih kulit – Hal ini dapat dikaitkan dengan adanya senyawa karpain yang menghambat mikroorganisme dan racun lainnya. Sehingga membuat kulit lebih bersih dan memberikan perlindungan terhadap masalah kulit seperti jerawat, bintik-bintik dan noda.
  2. Kondisioner Alami – ekstrak daun pepaya sering digunakan sebagai  kondisioner bersama dengan bahan lain seperti santan dan manfaat madu untuk rambut yang berkilau. Kondisioner alami ini akan mmebuat rambut lebih bernyawa dan melembutkan rambut kasar yang sulit diatur.
  3. Menghilangkan ketombe – Ekstrak daun pepaya terutama digunakan sebagai bahan pembuatan sampo anti ketombe yang bertujuan untuk mengendalikan produksi serpihan ketombe. Senyawa karpain ini, efektif dalam menghilangkan kotoran dan minyak serta bahan kimia untuk rambut tanpa efek samping.

Wanita Independen

Wanita Independen
 
 
wanita independen-sebenarnya apa sih wanita independen itu? kalian termasuk wanita independen bukan ya? wkwkwk wanita independen mungkin lebih dominan dengan arti wanita yang mandiri ya guess? selain wanitayang mandiri apa aja sih ciri dari wanita independen? berikut ciri-ciri wanita independen guess

Tidak bergantung
Wanita independen adalah wanita yang tahu apa yang dia inginkan. Dia tidak pernah bergantung pada siapa pun dalam menyelesaikan pekerjaannya.
Tidak suka diremehkan
Dia adalah orang yang tangguh yang tidak suka diremehkan. Wanita tipe ini yakni bisa menyelesaikan sesuatunya tanpa bantuan pria.
Tidak suka didominasi pria
Wanita independen tidak suka jika pria terlalu mendominasi. Mungkin ini terdengar menakutkan, tapi sebenarnya dia hanya ingin berpartisipasi aktif dalam hubungan.
Bertekad kuat
Ketika ia memiliki tujuan, ia akan mengerahkan segala kekuatan untuk mencapainya.
Menyukai kebebasan
Wanita independen tidak takut berkomitmen. Ia hanya menginginkan seseorang yang memberinya ruang untuk tetap melakukan apa yang ia sukai.

nah itulah ciri-ciri yang mencolok dari wanita independen guess, semoga kalian juga termasuk wanita independen yaa ;)

Rabu, 09 November 2016

Macam macam Bentuk Wajah

Macam macam Bentuk Wajah

setiap orang pasti memiliki betuk wajah yang berbeda dengan orang yang lainnya, lalu bagaimana bentuk wajah anda? silahkan menyimak


Bujur
Bentuk wajah ini begitu indah dan cantik. Salah satu cara untuk memmpercantik tampilan anda dengan menggunakan menambahkan model bang untuk rambut anda.
Empat persegi panjang

Bagi anda yang memiliki bentuk wajah empar persegi panjang, pilihan gaya bob akan membuat anda terlihat cantik. Pilihan kombinasi yang hebat untuk wanita dengan bentuk wajah persegi panjang perlu perlu sedikit model rambut lapisan dan ikal. Bobs atau lebih membingkai wajah atau model bang panjang. Model ini tidak perlu potongan memanjangkan wajah namun lebih memerlukan potongan yang mempu menyeimbangkan wajah sehingga terlihat sempurna.
Anda jelas tidak ingin memanjang wajah lagi, tetapi Anda ingin menambahkan kelembutan dalam cara yang menyeimbangkan keluar garis keras yang mengganggu bentuk persegi panjang. Jadi memotong sudut-sudut dengan di pusat dari perpisahan dan bang panjang yang menyapu lembut di. Atau menambahkan bingkai wajah yang dimulai antara mulut dan dagu. Pikirkan Sandra Bullock atau Jessica Simpson untuk bentuk wajah ini …. Fitur mereka menyerang Anda sebagai keras jika Anda benar-benar melihat mereka, tapi Anda tidak pernah melihat karena mereka selalu memakai ikal lembut atau poni samping menyapu mengecilkan drama.

Wajah berbrntuk hati
Bentuk wajah ini diklasifikasikan memiliki dahi lebar dan runcing, dagu sempit. Secara harfiah, wajah berbentuk hati benar-benar dapat melakukan banyak hal dengan rambut mereka. Satu-satunya hal yang ingin Anda memperhatikan tidak menambahkan lebar untuk dahi.

Berlian
Bentuk wajah berlian memiliki tulang pipi dan dagu sedikit lebih menonjol, bentuk ini membutuhkan penanganan yang lebih detail namun saat anda menemukan gaya yang pas akana membuat anda tampil cantik mempesona. Untuk melihat model wajah ini anda dapat melihat Halle Berry dan Scarlett Johansson untuk mendapatkan ide-ide gaya yang asyik.

gimana? sudah tahu bentuk wajah kalian? wkwkwk ^^

Membaca Novel Itu Bermanfaat

Membaca Novel Itu Bermanfaat

 

membaca novel itu bermanfaat- yeah, membaca buku itu bermanfaat dan novel itu termasuk buku,ya ngga? siapa kira sih membaca novel itu nggak ada gunanya dan hanya buang waktu, tapi sebenarnya selain buat hiburan diri kita, membaca novel itu banyak manfaatnya, lalu apa aja ya manfaat membaca novel?berikut manfaat membaca novel

  1. Memiliki stimultan mental
Dengan membaca novel yang panjang maka kita akan mendapatkan daya mental dan rangsangan serta memperlambat dalam pencegahan suatu penyakit, karena membaca novel membutuhkan otak kita bekerja lebih ekstrem dan aktif, sama halnya dengan bekerjanya sistem syaraf pada otak kita.  Membaca novel sama saja kalau kita membaca teka-teki karena dibutuhkan kinerja otak kita untuk berfikir dan menemukan jawaban-jawaban.
  1. Mengubah fungsi otak
Membaca karya novel ternyata dapat mengubah fungsi otak, penjelasanya demikian bahwa novel yang kita baca sebelumnya di unduh oleh sistem otak maka yang paling banyak dipengaruhi adalah otak yang menguasi korteks temporal bagian kiri, bagian otak inilah yang turut terpengaruh adalah otak yang menghubungkan pikiran dan tindakan
  1. Dapat mengurangi situasi kebosanan
Membaca novel sangat baik bagi kita yang mempunyai waktu senggang, diwaktu senggang dan tidak ada pekerjaan yang dikerjakan, biasanya bosan menggelayuti sehingga alternatifnya adalah membaca novel, karena novel yang ditulis dengan baik dan menyenangkan dapat memindahkan pembacanya ke alam lain (sepertinya masuk ke alam cerita novel) dan biasanya ketika asyik membaca novel rasa bosan itu hilang dengan seketika.
  1. Menambah pengetahuan
Segala sesuatu yang kita baca pada sebuah novel maka akan mendapatkan informasi baru dan berguna, misalnya pada isi cerita novel terdapat tantangan sebuah hidup, kisah perjuangan dalam mencapai cita-cita, dan lain sebagainya.
  1. Dapat mengetahui perluasan kosakata
Dengan membaca novel, maka semakin banyak kosakata yang kita peroleh karena di dalam karya novel terdapat kalimat, cerita-cerita yang panjang-panjang serta dialog-dialog yang banyak juga apalagi di dalam novel tersebut mengunggah banyak tokoh-tokoh dengan masing-masing tokoh terkadang menggunakan dialek atau bahasa daerah. Sehingga akan memperoleh kosakata yang asing bagi pembacanya.
  1. Menemukan bahasa baru
Bagi orang asing atau non-pribumi membaca sebuah karya novel, maka akan menemukan bahasa baru yang beraneka dialek, logat dari masing-masing daerah, karena biasanya karya novel memiliki setting/daerah yang berbeda, misalnya setting padang, jawa, sunda dan lain sebagainya. Sehingga setting pada novel juga mempengaruhi bahasa yang akan digunakan.
  1. Meningkatkan memori otak
Ketika membaca karya novel, maka didalamnya terdapat berbagai macam karakter, perwatakan, latar belakang, ambisi, nuansa dan sejarah sehingga akan menemukan jalan ceritanya. Otak ini akan selalu mengingat disetiap sudut cerita, perwatakan tokoh, sungguh luar biasa otak kita yang bisa mengingat apa yang kita baca dengan memori jangka pendeknya, serta dapat menstabilkan suasana hati.
  1. Keterampilan berpikir kuat
Apabila yang kita baca karya novel misteri yang sangat dahsyat dan memecahkan misteri itu sendiri, maka diperlukan pemikiran yang kritis dan analis untuk memecahkan misteri itu, apabila alur cerita pada karya novel itu mudah ditelusuri, maka dengan mudah kita membuka tabir misteri tersebut.
  1. Peningkatan Konsentrasi
Membaca karya novel berbeda dengan membaca sebuah cerpen atau dongeng, dan tempat untuk membaca novel juga disesuaikan dengan kondisinya dan hening, sebab membaca novel membutuhkan konsentrasi yang tinggi, si pembaca sendiri dipastikan akan menyelami kata demi kata, kalimat demi kalimat untuk diresapi dan akan dicari bagaimana sifat para tokoh-tokohnya
10.Meningkatkan Kemampuan Mengolah Emosi
Ketika kita sedang membaca karya novel secara teliti maka kita akan berlatih dengan imajinasi kita serta mengolah emosi diri kita sendiri. Kadang si pembaca akan mudah emosi saat membaca karya novel (dipermainkan emosinya oleh penulis) dari karakter tokoh-tokoh pada novel tersebut. Semakin sering emosi pembaca dipermainkan maka akan mendapatkan kemampuan dalam mengontrol emosi diri.
11.Memindahkan pembaca ke dunia khayalan
Karya novel adalah karya fiksi atau fiktif yang menceritakan kekhayalan dari masing-masing tokoh dalam novel tersebut, sehingga si pembaca seakan-akan dipindahkan alamnya dari alam nyata ke alam khayalan, sehingga dampak yang timbul adalah si pembaca terkadang akan meniru karakter, sifat, perwatakan yang terdapat dalam novel dan mengaplikasikanya dalam kehidupan sebenarnya.

itulah beberapa manfaat membaca novel, semoga bermanfaat yaa

Jenis Bunga Terindah

Jenis Bunga Terindah

Haduuh, kalau berada ditempat yang ada banyak bunganya itu bikin betah bangeed, karena bunga itu indah (iya udah tauu -,-), semua bunga indah dech, dan ini beberapa bunga yang level indahnya lebih indah (???) wkwkwk

10. Bunga Cherry Blossom
Bunga Cherry Blossom
Bunga Cherry Blossom ini  asalnya dari negara Jepang bunga ini sangat baik untuk di nikmati saat musim semi tiba dan Bunga bunga ini memiliki warna putih dan merah muda. Melihat bunga ini lebih nikmat di di bawah sinar matahari yang terang.
9. Bunga Canna
Bunga Canna
Bunga diatas memiliki keindahan pada daunnya. Bunga ini juga disebut bunga lili Canna karena mereka milik keluarga dari bunga lili dan merupakan tanaman pertanian.
8. Bunga Bird of Paradise
Bunga Bird of Paradise
Lihat bunga ini mirip seperti burung bukan selain bentuknya yang seperti burung bunga ini juga memiliki keindahan pada warnanya, bunga ini banyak ditemukan di daerah Afrika.
7. Bunga Hydrangea
Bunga Hydrangea
Bunga Bunga Hydrangea ini tanpak seperti bola salju yang memiliki warna putih kebiruan. Bunga ini juga memiliki kelopak bunga yang indah seperti bintang.
6. Bunga Calla Lily
Bunga Calla Lily
Coba lihat bunga ini sunguh indah bukan keelokan kelopak bunga ini memiliki ke indahan namun dari keindahan bunga ini sangat beracun, jadi berhati hatilah dengan bunga ini.
5. Bunga Bleeding Heart
Bunga Bleeding Heart
Bunga Bleeding Heart ini merupakan bunga musim semi yang memiliki keindahan warna merah, pink dan putih, keunikan lain dari bunga ini adalah bentuk nya yang seperti hati tergantung secara berurutan.
4. Bunga Blue Bells
Bunga Blue Bells
Bunga Blue Bells ini sebenarnya adalah bunga hutan. Keindahan biru biru pada kelopak bunga ini melihatkan bunga ini seperti bunga surga.
3. Bunga Lantana
Bunga Lantana
Jenis Bunga lantana lebih banyak hidup di semak semak, Coba lihat bunga ini sunguh indah dalam kelopak bunga terdapat warna warni yang sunguh indah bukan.
2. Bunga Rose
bunga rose
Bunga Rose Ini merupakan bunga yang paling indah dan wangi dunia dan seperti yang kita ketahui bunga mawar adalah simbol dari kasih sayang.
1. Bunga Dendrobium
Bunga Dendrobium